Peran Besar Habaib untuk Kemerdekaan Republik Indonesia

Pengertian : Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia, HABIB berarti yang dicintai atau kekasih. Dalam definisi lain yang umum diketahui, habib adalah gelar kehormatan yang disematkan kepada para keturunan Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam yang tinggal di daerah lembah Hadhramaut, Yaman; Asia Tengah; dan Pesisir Swahilim, Afrika Timur. Habib juga memiliki makna yang sama dengan Sayyid.

Peran Besar Habaib untuk Kemerdekaan 

Banyak sekali habib (habaib) yang memiliki peran dalam kemerdekaan Republik Indonesia, seperti Hasyim Asy'ariy, Syarif Hidayatullah, dan lain sebagainya. Mereka, dengan ilmu agama yang dimiliki, mengobarkan semangat perjuangan membela Tanah Air serta terlibat langsung dalam pembentukan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Habib Ali bin Abdurrahman Al Habsiy Kwitang beliau adalah penentu hari dan waktu Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Habib Idrus bin Salim Al Jufri beliau adalah penggagas Bendera Pusaka Merah Putih.

Habin Syarif Sultan Abdul Hamid II beliau merupakan perancang Lambang Negara Indonesia, Garuda Pancasila.

Baca juga :

Habib Husein Muthohar beliau adalah pencipta lagu Hymne Syukur dan Mars Hari Merdeka.

Habib Ahmad Assegaf (Assaqof) beliau adalah wartawan sejarawan pada masa kemerdekaan yang berperan aktif menyerang kolonial belanda lewat tulisan tulisannya.

Peran Aktif para Habaib

Pertama, aktif menyuarakan dan menekan agar terbentuk dan terwujudnya sebuah bangsa yang satu yaitu Indonesia.

Kedua, ikut membantu dalam upaya pergerakan nasional sebagai upaya mewujudkan cita-cita Bangsa Indonesia menuju Indonesia Merdeka.

Ketiga, memberikan pendidikan agama kepada masyarakat (secara sembunyi-sembuyi) ditengah larangan dan tekanan dari para penjajah, hingga membentuk lembaga pendidikan Islam.

Itulah beberapa habaib yang memiliki peran luar biasa pada Bangsa ini. Dan masih banyak lagi yang lainnya.


image_title
Pasang Iklan
Print Friendly and PDF
71479 24080 73687

Mau donasi lewat mana?

Mandiri a.n. Kholil Khoirul Muluk
REK (90000-4648-1967)
Bantu SantriLampung berkembang. Ayo dukung dengan donasi. Klik tombol merah.
Blogger and WriterCreator Lampung yang masih harus banyak belajar.

Suratku untuk Tuhan - Wahai Dzat yang kasih sayangnya tiada tanding, rahmatilah tamu-tamuku disini. Sebab ia telah memuliakan risalah agama-Mu. Selengkapnya

Donasi

BANK Mandiri 9000046481967
an.Kholil Khoirul Muluk