Pengertian Kasyf dalam Tasawuf



Dalam dunia tasawuf dipahami bahwa kasyf atau mukasyafah adalah terbukannya tirai pandangan atau penglihatan seseorang terhadap hal hal yang tidak bisa dilihat oleh orang orang awam (umum). 


Dalam dunia tasawuf, kasyf merupakan terbukanya tirai ketuhanan (kasyfrubûbiyyah), sehingga orang yang dianugerahi ilmu ini dapat melihat dan berdialog dengan Tuhan lewat hati sanubarinya. 


Baca juga :

Sedang kasyf ghaybiyyah adalah kasyf yang terendah, yaitu tersingkapnya perkara-perkara gaib. 


Kasyf merupakan buah ketakwaan yang sebagiannya diberikan Tuhan di dunia kepada orang yang telah mensucikan dan selalu mendekatkan diri kepada-Nya. 


Bagi orang yang menemukan kasyf bukan hasil dari ketakwaan disebut kasyf syaithoniyyah.

image_title
Pasang Iklan
Print Friendly and PDF
72878 24770 75086

Mau donasi lewat mana?

Mandiri a.n. Kholil Khoirul Muluk
REK (90000-4648-1967)
Bantu SantriLampung berkembang. Ayo dukung dengan donasi. Klik tombol merah.
Blogger and WriterCreator Lampung yang masih harus banyak belajar.

Suratku untuk Tuhan - Wahai Dzat yang kasih sayangnya tiada tanding, rahmatilah tamu-tamuku disini. Sebab ia telah memuliakan risalah agama-Mu. Selengkapnya

Donasi

BANK Mandiri 9000046481967
an.Kholil Khoirul Muluk